Sudah menjadi tradisi masyatakat Indonesia saat lebaran ataupun natalan, orang saling mengunjungi, bersalam-salaman dalam memperat hubungan sosial.  Di kampung anak-anak muda akan pergi bersama teman-teman seusia mereka, anak-anak juga akan bersama teman kelas mereka berjalan mengunjungi sahabat mereka dari rumah…Continue Reading »